Sekilas PT Cipta Aneka Pangan Prima
Berawal dengan nama CV. Utama Jayana, menjalankan bisnis intinya di bahan-bahan bakery, dan selanjutnya memperluas perusahaan dengan mendirikan anak perusahaan seperti: PT. Cipta yang menjalankan bisnis di industri makanan, terutama produk cokelat olahan dan bahan-bahan bakeri, kini sedang berusaha mengembangkan perusahaannya untuk dapat memenuhi kualifikasi untuk memenuhi kebutuhan pasar ekspor dan lokal. …